[ad_1]
Hasil periksa fakta Rahmah.
Puskesmas Blora TIDAK PERNAH mengeluarkan informasi lowongan kerja tersebut.
KATEGORI: IMPOSTER CONTENT/ KONTEN TIRUAN
===
SUMBER: Flyer
===
NARASI:
”WE ARE HIRING
PUSKESMAS JETIS BLORA
DIBUTUHKAN
Staff Kantor
Asisten Apoteker
Cleaning Service Wanita
Staf Tata Usaha
Minim Pend. SMA/K/D3/S1
Usia Bebas
Jujur, Sopan, Disiplin”
===
PENJELASAN:
Artikel disadur dari akun Instagram Puskesmas Blora.
Puskesmas Blora membuka lowongan pekerjaan. Pada flyer yang beredar, Puskesmas Blora membutuhkan beberapa tenaga kerja yaitu asisten apoteker, OB, staf kantor, staf tata usaha. Disebutkan juga persyaratan yang diminta minimal pendikan beserta usia.
Puskesmas Blora membantah mengeluarkan lowongan kerja tersebut. Tangkapana layar lowongan kerja tersebut di unggah pada akun Instagram @.puskesmasablora dan menandainya “HOAX”. Akun media sosial Puskesmas Blora yaitu:
Facebook: Puskesmas Blora
Instagram: @puskesmasblora
Youtube: Puskesmas Blora
Berdasarkan penjelasan di atas informasi lowongan kerja di Puskesmas Blora merupakan informasi bohong dengan kategori konten tiruan.
===
REFERENSI:
https://www.instagram.com/p/C8Yq9FOy4vO/?igsh=MWlhcjN3czV4Y2dhaA%3D%3D
[ad_2]
Source link